Pages

Wednesday, 26 February 2014

Awal Mula Fashion Korea

Mungkin sebagian orang belum mengetahui bagaimana awal mulanya fashion baju Korea berkembang seperti saat ini. Sebelum seperti saat ini, baju Korea sudah memberikan ciri khas yang elegan dan mewah. berbeda dengan zaman saat ini fashion di Korea memberikan unsur yang mewah dan indah untuk dikenakan.